Rumah Aspirasi PSP Center Bantu Pembangunan Masjid
MEDAN-Rumah Aspirasi Prananda Surya Paloh (PSP) Center, menyerahkan bantuan, untuk pembangunan tempat berwudhu di Masjid Raya Aceh Sepakat Jalan Mangkara Kecamatan Medan Petisah, pada Kamis (9/4/2015) kemarin. Penyerahan bantuan seperangkat peralatan toilet dan kamar mandi ini, langsung diserahkan Tenaga Ahli DPR-RI yang juga Koordinator Rumah Aspirasi Prananda Surya Paloh, Gandi Febraska Manurung, didampingi Rudiansyah S,Sos,…